Postingan

Menampilkan postingan dari September, 2016

KOMPONEN UTAMA SEBUAH MESIN BERBAHAN BAKAR

Gambar
      Asslammualikum wr.wb,       Perkenalkan nama saya Wandi Arazi. umur saya 23 tahun saya tinggal di Tasikmalaya . Saya sedang melanjutkan pendidikan s1 di STT YBS Internasional Tasikmalaya kebetulan saya sudah bekerja disalah satu perusahaan yang bergerak di bidang perbaikan mesin seperti corter blok mesin,sleep crank shaft,center blok,rebuild , dan las bubut . Disini saya mau berbagi ilmu tetang apa yang saya dapatkan selama saya bekerja .              Dunia OTOMOTIF tidak terlepas dari tentang permesinan . disini saya akan berbagi sebagian yang saya miliki untuk sekedar berbagi ilmu pengetahuan tentang permesinan . Apa itu mesin ? mesin adalah suatu alat yang bisa dioprasikan oleh seorang operator baik secara personal maupun secara tim untuk melakukan suatu pekerjaan atau tindakan  . pada kesempatan ini saya akan membahas tatacara perbaiakan mesin dari yang mulai perbaikan berat sampai yan...